H. Lalu Abdul Waris, S.Pd: Mempersiapkan Akreditasi SMPN 1 Praya Barat
Labulianews.com. Kepala SMPN 1 Praya Barat H. Lalu Abdul Waris, S.Pd. Menyampaikan bahwa Akreditasi untuk SMP dan SMA, masing masing indikatornya berbeda," hal itu diungkapnya saat di wawancara media ini di ruang kerjanya, Sabtu 23/11/2022
Menurutnya bahwa Akreditasi itu merupakan kegiatan rutin sekali dalam empat tahun sekolah atau satuan pendidikan itu wajib Terakreditasi sekali dalam satu Tahun, ungkapnya
Lanjutnya, indikatornya yakni ada empat Komponen mutu kelulusan maupun mutu proses pembelajaran yakni antara lain mutu guru dan mutu manajemen masing-masing untuk kelulusan dan ada sebelas indikator yang lengkap bukti secara fisik dokumen.
Sementara untuk proses ke empat mutu guru dan mutu Manajemen guru itu ada tiga belas indikator, tetapi satu indikator itu bisa sampai enam dokumen baik dari administrasi, sarana, lingkungan dan Lain sebagainya.
Harapannya ia bisa mempertahankan Akreditasi A Sekolahnya karena Akreditasi tahun sebelumnya dapat Nilai A, tutupnya (Ruslan)